Sembilan Persoalan Pekerja Migran yang Perlu Segera Dibenahi

DUNIA ketenagakerjaan migran bukanlah dunia yang umum diketahui khalayak banyak. Selain dunia ini tidak populer di tengah masyarakat, juga karena kompleksitas permasalahan dan tingginya dinamika yang terjadi. Untuk membedah persoalan PMI membutuhkan pemahaman dan pengalaman khusus untuk bisa menemukan substansi permasalahannya dan membangun sistem tata kelolanya. Di dunia ketenagakerjaan migran, setiap negara tujuan penempatan PMI […]